.
Home » » Cara membuat blog

Cara membuat blog

Written By Admin on Jumat, 18 November 2011 | 1:44 AM

Pada topik sore ini, selagi PKL dan tidak ada kerjaan. Saya akan membahas bagaimana cara membuat blog. Membuat blog itu tidak susah tidak perlu membeli buku, tidak perlu kuliah dan tidak harus menjual tanah untuk mempunyai blog di blogspot. Blog merupakan situs yang gratis tidak dipungut biaya sepeserpun,(paling cuma bayar warnet 3 ribu/jam hehe). Nah sebelum membuat Blog, disarankan untuk membuat akun google yaitu salah satunya Gmail.

Karena Google dan Blogger adalah milik perusahaan yang sama. Akun Google bisa anda gunakan untuk masuk ke fasilitas Blogger atau fasilitas Google lainnya, termasuk ke Blogger atau Blogspot

Mari mulai belajar cara membuat blog

Setelah membuat akun Gmail, anda sudah bisa masuk ke Blogger. Bagi yang belum memiliki akun Google-Gmail silahkan baca cara membuat akun Google-Gmail 

Langkah-langkah membuat blog di blogspot :

  • Kunjungi http://www.blogger.com untuk masuk ke blogger

  • Isi Nama Pengguna (Email) dan Kata Sandi anda.
  • Tekan Masuk
  • Anda akan dibawa ke Dasbor Blogger. Seperti tampilan sebagai berikut: (ini merupakan gambar dasbor saya yang mempunyai 2 blog)

  • Klik Buat Blog (di sudut kanan atas, di bawah Bahasa) untuk membuat blog baru anda
  • Beri nama blog anda, berisi Judul Blog, Alamat Blog (url) dan Verifikasi Kat
  • Kemudian Klik Lanjutkan  
  • Selesai

Sekarang tinggal edit template blog anda lihat cara-caranya di cara mendesain temlplate
Jika sudah menemukan template yang pas silahkan mulai memposting artikel-artikel lihat caranya di cara membuat postingan diblogspot


Semoga berhasil
Happy bloging.
Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

Terimakasih telah membaca artikel ini, komentar Anda sangat membantu blog ini :)

Komentar Blogger Sejati

Saya adalah

Foto saya
Bekasi, Jawa Barat, Indonesia
Rizky Gunawan, Seorang yang lagi belajar menulis dan berbisnis online (Inernet Marketing) lahir di Rawa Panjang, Bekasi.
 
Support : Rizkygunawan1@gmail.com | Facebook | Twitter
Copyright © 2011. Catatan Rizgun - All Rights Reserved
Template Modify by Rizgun Blog
Proudly powered by Blogger